Loading...
Perbedaan Dan Persamaan Antara Musyawarah Dan Demokrasi
- Perbedaan antara Musyawarah dan Demokrasi
Musyawarah adalah ciri dan demokrasi, sedang demokrasi adalah hak-hak rakyat untuk mengeluarkan pendapat. Dengan kata lain musyawarah adalah suatu alat untuk melaksanakan keputusan sedang demokrasi yaitu musyawarah untuk mufakat dan atau dengan pemungutan suara dalam mengambil suatu keputusan.
Dalam demokrasi terdapat beberapa nama yang perlu diketahui dengan maksud agar seorang muslim menjauhinya apabila terdapat kejanggalan, dan apabila bermanfaat supaya dipakai dalam memimpin suatu organisasi.
Demokrasi-demokrasi yang pernah ada di Indonesia adalah sebagai berikut.
- Demokrasi liberal
Demokrasi liberal lahir dalam zaman orde lama ketika banyak orang-orang yang ikut campur di luar urusannya sehingga tidak dapat memutuskan keputusan yang matang.
- Demokrasi terpimpin
Demokrasi terpimpin lahir pada zaman orde lama ketika seseorang penguasa hanya menggunakan kekuasaannya saja dan tidak mau menerima pendapat orang lain.
- Demokrasi Pancasila
Dalam demokrasi Pancasila rakyat dapat mengeluarkan pendapat atau aspirasinya melalui wakilnya yaitu DPR. Demokrasi Pancasila akan mewujudkan mufakat untuk kepentingan bersama.
- Persamaan Musyawarah dan Demokrasi
Antara musyawarah dan demokrasi sama-sama datang dan rakyat. Keputusan yang thambil berasal dan rakyat melalui perwakilannya di pusat. Keputusan tersebut untuk rakyat dan dikembalikan kepada rakyat agar mereka sama-sama menikmati.
Sumber Pustaka: Bumi Aksara
Loading...